Langsung ke konten utama

Pasang Gambar Di BLog

Cara Memasukan Gambar Di Postingan/ Blog Mungkin Sering anda lihat pada blog-blog lain..
kali ini saya akan sedikit memberi tutorial cara Posting gambar di blog..
Sebelumnya anda persiapkan dahulu gambar yang akan di posting,,gambar yang kira-kira akan di sukai oleh pengunjung blog dan membuat mereka bolak-balik ke blog anda.seperti gambar lucu,aneh,unik dsb.
berikut tutorialnya :

  1. Seperti biasanya Login dengan id anda
  2. Klik POSTINGS
  3. Klik BUAT/ (bila belum mempunyai posting-an)
  4. Klik toolbar yang bergambar seperti ini
  5. Beri tanda tik/cek pada radio button pada pilihan Tata Letak, bila anda menginginkan posisi gambar bisa di tempatkan di mana saja, gambar di sebelah kiri , gambar di tengah , gambar di kanan . Beri tanda tik/cek pada Ukuran Gambar, pilih gambar yang di upload hasilnya kecil ,sedang atau besar
  6. Tekan tombol BROWSE, lalu masukan gambar dari komputer anda yang ingin di upload.
  7. Klik tombol UNGGAH GAMBAR, tunggu beberapa saat sampai proses upload selesai.
  8. Klik Tombol SELESAI untuk mengakhiri proses upload.
mudahkan....?!!!

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Memasang Facebook Like Pada Setiap Artikel

Anda pasti perhatika di setiap postingan saya dia tasnya ada tombol " LIKE " anda ingin tahu cara membuatnya? 1. LogIn ke blog -> Pengaturan -> Edit HTML.Jangan lupa centang Expand Widget Template. 2. Cari kode berikut <data:post.body/> atau <div class='post-header-line-1'/> 3. Copykan Kode berikut tepat di atas kode penjelasan kode di no.2 <iframe expr:src='"http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=" + data:post.url + "&action=like&layout=standard&show_faces=false&width=450&font=arial&colorscheme=light"' allowTransparency='true' frameborder='0' scrolling='no' style='border:none; overflow:hidden; width:450px; height:25px;'/> 4.Simpan dan lihat hasilnya..

Cara Menghilangkan Aplikasi di Facebook

Baiklah Langsung saja kita praktekan... 1. Buka facebook anda . 2. Pada Menu Facebook , pilih Pengaturan > Pengaturan Aplikasi . 3. Misal, yang akan anda hapus adalah aplikasi " Bowling Buddies ". Klik tanda silang yang terdapat pada bagian sebelah kanan aplikasi " Bowling Buddies ". 4. Klik Hapus . Terus biz itu klik OK . 5. Selesai dah, coba lihat apa sudah hilang aplikasi yang tadi anda hapus ? Hahaha...

Menambah Widget Kalender Pada Blog

Salah satu cara untuk menghias blog adalah dengan menambahkan widget kalender pada blog kita. Untuk membuat pengunjung betah berlama-lama di blog kita mekipun blog kosong hihihihi.. becanda.. saya mengambil satu web dari sekian banyak web yang menyediakan widget kalender pada blog. Masuk ke http://www.free-blog-content.com Pilih kalender yang anda suka lalu copy code html nya.. 1.Login ke blog anda 2.Masuk ke -> tata letak -> tambah widget -> javascript/HTML. 3.Paste Code html yang tadi anda copykan,anda juda boleh memberi judul pada widgetnya. 4.Simpan Silahkan lihat blog anda..